FASILITAS KAMPUS UMM
1.TAMAN REKREASI SENGKALING
Taman Rekreasi Sengkaling, merupakan salah satu unit bisnis yang dimiliki Universitas Muhammadiyah Malang. Sejak Tahun 2015, wahana rekreasi legendaris ini diakuisisi Universitas Muhammadiyah Malang dan berubah nama menjadi Taman Rekreasi Sengkaling UMM. Bersebelahan dengan Kapal Garden Hotel, Taman Rekreasi Sengkaling UMM terletak di Jl. Raya Mulyoagung No. 188, Kecamatan Dau, Kabupaten Malang, atau berjarak sekitar10 km dari pusat Kota Malang. Lokasinya sangat strategis karena tepat berada di tepi jalan raya yang menghubungkan antara Kota Malang dengan Kota Batu, sehingga sangat mudah dicapai oleh kendaraan pribadi maupun angkutan umum.
2. RUMAH SAKIT UMM
UMM juga memiliki Rumah
Sakit Universitas di Indonesia. Rumah Sakit Universitas Muhammadiyah Malang ini
berlokasi tidak jauh dari Kampus 3 Universitas Muhammadiyah Malang tepatnya di
sebelah terminal Landungsari. dibangun diatas tanah seluas 9 hektare dan
memiliki bangunan utama setinggi 6 lantai,. Bentuk bangunan yang megah dan
tertata rapi dengan ciri khas arsitektur tiongkok, menjadikan RS Universitas
Muhammadiyah Malang ini mudah dikenali. RS UMM ini sangatlah berguna bagi
Mahasiswa, dosen dan kariyawan UMM yang sedang sakit.
3.HOTEL RAZY UMM
UMM juga memiliki salah satu investasi di bidang perhotelan, fasilitas ini sangatlah berguna bagi mahasiswa, msyarakat umum, maupun keluarga mahasiswa yang dari luar kota untuk menghadiri wisuda. Hotel inipun menyediakan kamar yang sangat mewah dan harga terjangkau, selain itu juga bisa dipergunakaan untuk acara apapun baik seminar, pertemuan, pesta.
Selain Ivestasi UMM di
bidang Kesehatan dan perhotelan umm juga mempunyai BOOKSTORE, yaitu bayak
sekali buku-buku yang di jual di sana, selain buku ada juga aneka ATK yang
dijual di sana. Sehigga mahasiswa UMM tidak terlalu jauh untuk membeli
perlengkapan untuk kuliah. Untuk lokasi bookstore bersebelahan dengan Hotel
Razy UMM
Komentar
Posting Komentar